Model Missouri Mathematics Project (MMP) yang secara empiris melalui penelitian, dikemas dalam struktur yang hampir sama dengan Struktur Pembelajaran Matematika (SPM) (Depdiknas, 2004:41) dengan urutan langkah sebagai berikut:
Langkah 1 : Review
- Meninjau ulang pelajaran yang lalu
- Membahas PR
- Memberi motivasi
- Penyajian ide baru, perluasan konsep matematika
- Penjelasan, diskusi, demonstrasi dengan contoh konkrit yang sifatnya piktorial dan simbolik
- Siswa merespon soal
- Guru mengamati
- Belajar kooperatif
- Siswa bekerja sendiri untuk latihan atau perluasan konsep pada langkah 2
- Siswa membuat rangkuman pelajaran, membuat renungan tentang hal-hal baik yang sudah dilakukan serta hal-hal yang harus dihilangkan.
- Tugas PR
- Banyak materi yang bisa tersampaikan kepada siswa karena tidak terlalu banyak memakan waktu. Artinya penggunaan waktunya dapat diatur relative ketat.
- Banyak latihan sehingga siswa mudah terampil dengan beragam soal.
- Sedangkan kekurangan atau kelemahannya
- Kurang menepatkan siswa pada posisi yang aktif.
- Mungkin siswa cepat bosan karena lebih banyak mendengar.
Related posts
Model-model Pembelajaran
- Model Missouri Mathematics Project (MMP)
- Metode Penemuan Terbimbing
- Efektifitas Pembelajaran
- Strategi Pembelajaran Rekreatif
- Strategi Mastery Learning
- Model Pembelajaran Peningkatan Kemampuan Berpikir (MP PKB)
- Hal-hal yang harus diperhatikan dalam pembelajaran ARIAS
- Model Pembelajaran ARIAS
- Komponen Utama Pembelajaran Kontekstual
- Pembelajaran Kontekstual
- Pendekatan Konstruktivisme Tehnik Probing
- Pendekatan Keterampilan Proses
- Model Pembelajaran Kooperatif
- Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share
- Metode Pembelajaran Role Playing
boleh tahu referensi...MMP dari mana yaaa
BalasHapusada buku penunjang mmp ga?
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh administrator blog.
BalasHapusbukunya diperjual belikan gak?
BalasHapus